Touring Ke Sumbar, Kelok 9 Trek Ekstreme yang Wajib Sobat Bikers Coba

Kelok 9 di Sumatera Barat (sumbar) memang keren abis loh sobat bikers, trek ekstreme ini sangat disarankan bagi sobat yang akan melakukan touring ke provinsi minang ini.

Saya berani jamin sob jika melakukan touring ke sana akan mendapatkan pengalaman yang beda dari lainnya. Tapi ngomong-ngomong...

Apa sih sebenarnya kelok 9 itu?

Ini sob, kelok 9 dan 44 merupakan jalan raya yang membela gunung dan bukit melewati lembah layaknya pantun haa, canda bro...yang bener menurut antum baca dari wikipedia, kelok 9 atau kelok sembilan merupaka :

" ruas jalan berkelok yang terletak sekitar 30 km sebelah timur dari Kota Payakumbuh, Sumatera Barat menuju Provinsi Riau. Jalan ini membentang sepanjang 300 meter di Jorong Aie Putiah, Nagari Sarilamak, Kecamatan Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat dan merupakan bagian dari ruas jalan penghubung Lintas Tengah Sumatera dan Pantai Timur Sumatera ".

Ini sob gambar pemandangannya;

citra kelok 9 sumbar
kelok 9 petang
pemandangan kelok sembilan

Gimana ngiler gak sob untuk melakukan touring kesana? 😍 Monggo silahkan jika mau kesana, boleh nih ngajak-ngaja saya :).

Sedikit info sob, kelok sembilan ini sebenarnya dibangun pada pemerintahan Hindia-Belanda antara tahun 1908-1914 (wikipedia.org). Namun baru diresmikan pada Bulan Oktober 2003 oleh Bapak Presiden SBY. Kelok sembilan ini menjadi salah satu objek selfie keren di Sumbar yang banyak diburu.

Namun jika sobat bikers kesana harus perhatikan keselamatan juga, karena tidak jarang banyak terjadi kecelakaan. Daerahnya juga cukup dingin maklum lah orang pegunungan, untuk siasatinya sobat bisa minum yang hangat-hangat saat touring.

sourch image: anedio.com

Gimana sobat bikers keren banget kan kelok 9 ini, saya sarankan jika sobat mau ke sumbar lewat rute ini saja, sekalian nyelam minum air kan gak ada salahnya sob. silahkan di Share...

Artikel Terkait

Previous
Next Post »